Obstruksi Outlet Kandung Kemih (BOO) – Gejala, Penyebab dan Cara Mengobati
Penyakit Obstruksi Outlet Kandung Kemih (Bladder Outlet Obstruction) Kebiasaan anyang-anyangan ketika mau buang air kecil bisa menjadi indikasi penyakit tertentu yang lebih berbahaya. Gangguan semacam itu bisa terjadi pada saluran kandung kemih yang mengalami sumbatan. Kebiasaan anyang-anyangan ini dapat memicu penyakit yang lebih dikenal dengan nama penyakit Obstruksi Outlet Kandung Kemih (Bladder Outlet Obstruction).Penyakit Obstruksi…